LAPAS NARKOTIKA JAYAPURA TERIMA BANTUAN OBAT-OBATAN DARI KONSULAT GENERAL PAPUA NEW GUINEA

WhatsApp_Image_2023-06-16_at_15.45.45_2.jpeg

Sentani - Selasa (13/06), Bertempat di area steril, Konsulat General Papua New Guinea (PNG) menyerahkan secara simbolis kepada Kepala Seksi Binadik Adhi Nugroho Utomo, berupa bantuan obat-obatan kepada Warga Binaan kewarganegaraan PNG. Adapun rincian obat yang diberikan yaitu Paracetamol, Amoxilin, Chloramphenicol Capsules BP, Indometacin, Co- Trimoxazole, Fluclovacilin, masing2 sebanyak 300 tab.

WhatsApp_Image_2023-06-16_at_15.45.45_3.jpeg

Obat - obatan ini nantinya akan di berikan kepada Warga Binaan PNG sesuai dengan kebutuhannya melalui Tim medis Poliklinik Lapas agar bisa di kontrol penggunaannya oleh Apoteker, Dokter serta perawat.

Pihak Lapas Narkotika Jayapura apresiasi dan berterima kasih atas bentuk kepedulian Konsulat PNG yang telah memberikan bantuan obat-obatan ini.

WhatsApp_Image_2023-06-16_at_15.45.45_1.jpeg

(edit)

logo besar kuning
 
LEMBAGA PEMASYARAKATAN NARKOTIKA KELAS IIA JAYAPURA
KANWIL KEMENKUMHAM PAPUA

Jl.Raya Sentani – Depapre No.90, Doyo Baru Kabupaten Jayapura.

Email Kehumasan

lpn.jayapura@kemenkumham.go.id

Email Aduan

Hari ini43
Kemarin74
Minggu ini481
Bulan ini1311
Total 13987

19-05-2024